Bossanova Jawa Vol 1 (Official) IMC RECORD JAVA

444,158
0
Published 2022-07-17
Bossanova Jawa Vol. 1 - Liesta, Tanti, Novi Rayani - IMC RECORD JAVA

Album Bossanova Jawa rilisan yang pertama ini dibuat pada bulan Juni -Juli 2001. Alhamdulillah mendapat sambutan yang sangat baik sehingga kami memproduksi lagi beberapa album bossanova Jawa volume selanjutnya dan varian bossanova lainnya.

Terima kasih telah mendengarkan. Mohon Subcribe, Like dan Share konten kami agar kami dapat selalu menghadirkan Musik berkualitas di Tanah Air Indonesia. Sehat selalu & God Bless πŸ™

00:00 - Terminal Tirtonadi || V. Lesta - Cipt. Didi Kempot / Ranto E. Gudel
04:38 - Keno Godho || V. Tani - Cipt. Wiyoso
09:44 - Isih Tresno || V. Lesta - Cipt. Mulyadi
13:32 - Janjimu || V. Lesta - Cipt. Mas Hadi
18:11 - Tanjung Mas Ninggal Janji || V. Lesta - Cipt. L. Maryanto
23:14 - Stasiun Balapan || V. Lesta - Cipt. Didi Kempot
27:12 - Lingsir Wengi || V. Novi Rayanti - Cipt. Sukapjiman
31:51 - Wengi Sepi || V. Tanti - Cipt. Mas Hadi
35:31 - Bocah Ndeso || V. Lesta - Cipt. Mas Hadi
40:01 - Pupus Tresno || V. Novi Rayanti - Cip.t Mas Hadi

Direkam Pada Bulan Juni -juli 2001 Di Hartech Studio Semarang β€’ Producer Wandy Gaotama β€’ Executive Producer Imc Duta Record β€’ Mixing Hartec Studio β€’ Arranger Suhartono L. β€’ Eng. Totok Jbl β€’ Guitar 1 Anang P β€’ Guitar 2 Suhartono L Bass Anang P. β€’ Sax M. Rifai.

Youtube Subscribe: bit.ly/3Q4Lyoy
Spotify: spoti.fi/3atFWEc
TikTok: bit.ly/3NHD0BK
Instagram: bit.ly/3NIB2kO
Facebook: bit.ly/39ZQfzx
Website: bit.ly/3wTl1Tz

#imcrecordjava #bossanovajawa #campursari

All Comments (21)
  • @nusan651
    memutar video ini dengan kesadaran penuh ketika lewat diberanda bikin penasaran karena ada β€œJawa”. Ternyata bagus dan sopan ditelinga ☺️ πŸ™ŒπŸ½
  • @geryalanuary
    Dulu penggemar bossanova diingatkan lagi sama leya di podhub...
  • @jareradja7886
    Sdh 10 th tinggal di Groningen Belanda utk sebuah tugas negara..... Klu kangen Indonesia sllu puter lagu2 ini......πŸ˜‚
  • @riduanapplebee
    Keren bgt Jawa njir.. ga heran Jawa peradaban nya paling maju..
  • @intuisinzu
    Rekomendasi dari leya.. wah keren juga pilihan musiknya
  • @RizumAstronomy
    Keinget pas lagi istirahat dari kerja rodi, dengerin lagu ini sambil minum kopi
  • @user-od6bw3yn7w
    Saya suka dengan lagu Jawa versi music jazz wasalam dari jaja jamal situ wangi Cihampelas Bandung Barat ❀ Indonesia
  • @ShendyCart
    Kesini karena muncul di beranda😊 Dengerin sambil rebahan, hmmm nyamannya...πŸ’†
  • @UndSeeN_mnt
    masih teringat, senyum wajah manisnya, dibawah pohon mahoni itu, my beloved miss adrieana. apalah pribumi ini, hanya bisa melihatnya dr jauh..😊
  • @user-od6bw3yn7w
    Komposisi musik lagu nya sama vokal yang baik dan pas banget πŸ˜ƒβ€ Indonesia ❀
  • @naraabi57
    Yang mampi karena Podhub boleh tunjuk tangan πŸ‘πŸ‘πŸ‘
  • @mcsan5562
    Bossanova sdh lama denger. Bersyukur bngt nih namanya disebut di podhub. Uplagi.
  • @liopleurodoon
    Makan dendeng sambil dengar ini, langsung berasa makan steak 😌🀌🀟🀟🀟
  • @Zuyyinnn
    Paling syahdu menemani rasa kantuk disiang hari kala jamkos melanda
  • @sigitwicak
    kangen dengan nada2 lan lantunan lagunya. dulu sekitar 2011an, sempet bekerja sebagai cleaning. Dari Speaker pojok2 dinding, terdengar lantunan musik ini. Mungkin Vol 3 dan 4. syahdu sekali masa2 itu...