Bendera Pusaka & Teks Proklamasi Tiba di Istana Negara IKN | Beritasatu

187,210
47
Published 2024-08-10
Untuk pertama kalinya, Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia akan dilaksanakan di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada 17 Agustus 2024. Sebagai bagian dari rangkaian acara, Bendera Pusaka Merah Putih akan diterbangkan dari Jakarta ke IKN. Kirab Bendera Pusaka akan dimulai dari Monumen Nasional (Monas), melewati jalan-jalan protokol Jakarta, dan kemudian diterbangkan dari Bandara Halim Perdana Kusuma menuju IKN.

Saksikan momennya di BeritaSatu Special: Kirab Bendera Pusaka ke Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Sabtu, 10 Agustus 2024 pukul 07.30 WIB, hanya di BTV!

#kirabbenderapusaka
#jakarta
#ibukotanusantara
#ikn
#hutri

Pastikan kamu subscribe dan aktifkan juga tombol lonceng untuk mendapatkan notifikasi video terbaru dari BeritaSatu.

Yuk jadi bagian dari komunitas kami, dapatkan informasi terbaru langsung ke tangan kamu.
Join ke brt.st/WAChannelBeritaSatu

Kunjungi juga social media channel kami :

Official Website: www.beritasatu.com/
Twitter : twitter.com/Beritasatu
Facebook : www.facebook.com/beritasatu/
Instagram : www.instagram.com/beritasatu/
Telegram : www.tiktok.com/@beritasatuofficial
Tiktok : www.tiktok.com/beritasatu

All Comments (21)
  • @user-yt5hs3il7t
    Sangat terharu😢 Presiden Jokowi dan Kabinet Indonesia Maju hebat luar biasa👍👍👍👍👍❤🙏🙏🙏
  • @yeninuraeni9278
    Alhamdulillah sampai di IKN dngn selamat,,jayalah indonesiaku 🇮🇩 🇮🇩
  • Alhamdulillah upacara HUT RI ke 79 pindahkan teks proklamasi dan Bendera Merah Putih dari Monas Jakarta DKI Jakarta Indonesia ke IKN Nusantara tercinta Indonesia Semoga bermanfaat dan berkah bersama keluarga se muanya Muslimin dan Muslimat WNI bahagia dan sejahtera berkeadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia 🙏🇮🇩
  • @oegeng5188
    Terharu bisa melihat IKN khususnya KIPP( Kawasan Inti Pusat Pemerintahan) sudah terwujud, cita2 Presiden Sukarno dan Prrsiden Suharto utk memindahkan ibu kota negara Jakarta akhirnya terwujud dan diwujudkan oleh Presiden Jokowi, terima kasih Pak Jokowi dan semua jajarannya serta semua pekerja yg bahu membahu dlm membangun IKN.
  • @inafals5639
    MasyaAllah ... waktu tahun 2023 ke Ikn masih pembangunan ... Alhamdulillah sekarang istana sudah terwujud ❤️👍👍👍
  • @Solihin14Dcmbr
    Haru sedih bangga kami dari masyarakat jawa titip kepada masyarakat Kalimantan jagalah NKRI jagalah merah putih dan IKN😢😢😢😢😢
  • @lailariyan7284
    Selamat ya untuk orang kalimantan untuk ibu kota baru kita semua di ikn
  • Selamat datang sangsaka merah putih di pulau kalimantan berkibarlah selamanya dengan megahnya
  • @janokokembar
    Terimakasih untuk Bpk Jokowi yang telah membuktikan bahwa anak negeri bisa membangun istana negara.
  • Inya allah kalimantan akan lebih pesat dalam pembangunan,dan indonesia bagian timur umumnya,Aamiin merdekaaaa
  • @asepbudiman3566
    IKN adalah karya anak bangsa pribumi.bukan peninggalan kompeni.bukan karya para penyinyir..majulah Indonesia.
  • @adense6954
    MassyaALLAH...Akhir nya Cita2 Bangsa ini tercapai juga..Aamiinnn ya ALLAH. LINDUNGGI DAN BERKAHI SELALU NEGERI INDONESIA INI. Dan jauh kn dari Semua dn sgla keburukan dn manusia2 Perusak negara ini.
  • Tibanya duplikat bendera pusaka dan naskah proklamasi menandakan resmi sudah IKN sebagai Ibu Kota baru Republik ini...keduanya adalah ibarat stempel resmi kesahan IKN sebagai ibu kota negara Republik Indonesia...A new chapter of our nation has begun...terima kasih Presiden Joko Widodo atas perjuangan mengangkat harkat dan martabat nusa dan bangsa Indonesia
  • @tetisuhaeti8976
    Merinding dan bahagia semoga lancar upacaranya hari kemerdekaan Republik Indonesia
  • @ks_mathyt4999
    Saya yakin begitu bangganya mereka yg terlibat pada rangkaian upacara bendera perdana di IKN. Sy aja bangga cuma nonton.
  • Alhamdulillah merinding lihat video ini terimakasih Bapak/ibu,mba,mas yg membawa bendera merah putih semoga anda barokah dan bahagia hidupnya
  • @syahrull9516
    Alhamdulilah bangganya Indonesia ayo Maju Bangsaku 👍🇮🇩❤️